Menilik Pesan di Balik Drama Satu Babak: Awal dan Mira
Drama adalah sebuah karya sastra atau sebuah komposisi yang menggambarkan kehidupan dan aktivitas manusia dengan segala penampilan, berbagai tindakan, dan dialog antara sekelompok tokoh di dalamnya (Reaske, 1966). Pernyataan tersebut sesuai dengan naskah drama ‘Awal dan Mira’ karya Utuy Tatang…