Senja Anugrah: Penutupan Gebyar Bahasa dan Sastra Indonesia
Pada Jumat (08/11), Hima Satrasia melaksanakan kegiatan Senja Anugrah sebagai acara penutupan Gebyar Bahasa dan Sastra Indonesia (GBSI) di Gedung Ahmad Sanusi. Acara penutupan yang berlangsung dari pukul 15.30 WIB s.d. selesai menampilkan band-band dari mahasiswa, panitia, relasi, hingga guest…